Makanan khas swedish

Ini namanya Kåldolmar ,rasanya ga terlalu istimewa , tapi enak jika dinikmati saat musim dingin. Kåldolmar terbuat dari ground beef campur nasi dicampur beberapa bumbu, rasanya sih ada bawang putih dan mericanya. Kemudian dibungkus dengan kol dengan rapi,kemudian digoreng dalam sedikit minyak. Makannya dengan brown sauce. Yuuumy ! Enaknya dimakan saat panas ditambahin saus sambal. Mantap !

mau komen juga boleh kok, silahkaaan... !

Please log in using one of these methods to post your comment:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s